HUBUNGAN KETERGANTUNGAN SMARTPHONE DENGAN TINGKAT KECEMASAN PADA REMAJA DI SMAN 1 PURWOHARJO KABUPATEN BANYUWANGI TAHUN 2022

Wahdania, Ayunda Najwa (2022) HUBUNGAN KETERGANTUNGAN SMARTPHONE DENGAN TINGKAT KECEMASAN PADA REMAJA DI SMAN 1 PURWOHARJO KABUPATEN BANYUWANGI TAHUN 2022. Bachelor thesis, STIKES Banyuwangi.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (261kB)
[thumbnail of BAB I - BAB IV.pdf] Text
BAB I - BAB IV.pdf

Download (351kB)
[thumbnail of BAB 5 - LAMPIRAN.pdf] Text
BAB 5 - LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (716kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (192kB)

Abstract

Smartphone memiliki kemampuannya mengakses berbagai informasi dan menghubungkan setiap individu melalui media sosial, membuat pengguna menjadikan smartphone ini sebagai bagian dari hidupnya. Hal inilah yang membuat pengguna smartphone bukan hanya memperoleh manfaat dari kecanggihanya, tetapi juga memperoleh dampak negatif akibat penggunaannya, seperti terjangkit ketergantungan smartphone Aulia, (2019). Individu yang mengalami ketergantungan smartphone dapat menyebabkan gangguan psikologis seperti gangguan kecemasan Lai CM., (2015). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan ketergantungan smartphone dengan tingkat kecemasan pada remaja di SMAN 1 Purwoharjo kabupaten Banyuwangi tahun 2022. Metode penelitian yang digunakan adalah cross sectional dan sampel sebanyak 84 responden dipilih dengan teknik purposive sampling. Analisa data yang digunakan yaitu uji Rank Spearman dengan menggunakan SPSS 24 for windows didapatkan ketergantungan smartphone sedang 54 responden (64%) dan kecemasan tingkat sedang 53 responden (63%) nilai signifikansi ketergantungan smartphone dengan tingkat kecemasan pada remaja di SMAN 1 Purwoharjo 0,000 < α = 0,05 maka Ho ditolak Ha diterima yang berarti adanya hubungan antara ketergantungan smartphone dengan tingkat kecemasan pada remaja di SMA N 1 Purwoharjo tahun 2022. Terhadap hubungan bermakna antara ketergantungan smartphone dengan tingkat kecemasan.

Kata Kunci : Ketergantungan smartphone, Tingkat kecemasan, Remaja.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN
Email
Thesis advisor
AMIN, MUHAMMAD AL
nidn0718048202
UNSPECIFIED
Thesis advisor
TOGA, ERIK
nidn0703078202
UNSPECIFIED
Creators:
Creators
NIM
Email
Wahdania, Ayunda Najwa
nim201802055
UNSPECIFIED
Department: S1 -- Ilmu Keperawatan
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: PERPUSTAKAAN
Date Deposited: 05 Oct 2023 02:37
Last Modified: 05 Oct 2023 02:37
URI: http://eprints.stikesbanyuwangi.ac.id/id/eprint/151

Actions (login required)

View Item
View Item